ZCC Company

Menyajikan informasi terbaru milai dari yang terpanas hingga yang terdingin

Rabu

Spesifikasi yang dibutuhkan Oleh Program Autodesk AutoCad 2017

Autodesk AutoCad ARCHITECTURE 2017


Spesifikasi Yang dibutuhkan AutoCAD 2017
OS
  • Microsoft® Windows® 10 (desktop OS)
  • Microsoft Windows 8.1 with Update KB2919355
  • Microsoft Windows 7 SP1
CPUminimal 1 gigahertz (GHz) berbasis prosesor 32-bit (x86) atau 64-bit (x64)
RAMUntuk AutoCAD 2017 32-bit :
  • 2 GB (direkomendasikan 3 GB)
Untuk AutoCAD 2017 64-bit :
  • 4 GB (direkomendasikan 8 GB)
Resolusi
Layar
1360x768 (1600x1050 atau lebih) dengan fitur True Color.
Skala Desktop 125% lebih besar (120 DPI) atau kurang.
VGAKartu grafis yang mendukung 1360x768 dengan fitur True Color dan mendukung DirectX® 9 ¹. DirectX 11.
Ukuran ProgramMembutuhkan 6.0 Gb kapasitas hardisk
Pointing DeviceMS-Mouse compliant

.NET Framework.NET Framework Versi 4.6
ToolClips Media PlayerAdobe Flash Player v10 atau versi yang lebih baru.
DirectX 9lebih direkomendasikan untuk Operasi sistem apabila mendukung.
Alternatif Spesifikasi Untuk File yang Besar dan 3D Modeling
RAM8 GB RAM atau lebih
Ukuran ProgramMembutuhkan 6.0 Gb kapasitas hardisk
Display Cardresolusi 1600x1050 atau lebih; 128 MB VRAM atau lebih; Pixel Shader 3.0 atau lebih; Direct3D®-capable workstation class graphics card.
Perhatian: OS 64-bit direkomendasikan untuk kamu yang bekerja dengan ukuran file yang cukup besar dan berat, dan apabila kamu memakai fitur 3D Modeling.


salam hangat, semoga bermanfaat~

#kalau ada yang ingin ditanyakan, silahkan bertanya di kolom komentar. Admin dengan senang hati akan menjawabnya

3 komentar:

  1. kalo asus a456ur buat autocad 3d lancar gak?
    spek
    core i5 7200
    ram 4gb
    nvidia geforce gt 930 mx

    BalasHapus
  2. Saya rencana mau pake laptop asus a456uq core i7 ram 8gb aman kah?

    BalasHapus
  3. Apabila Ram 4 gb dan prosesor i3 bagaumana apakah mampu menggunakan rendering 3D

    BalasHapus